Selasa, 16 April 2013

Landasan Kerja Statistik




Menurut Sutrisno Hadi (dalam Riduwan dan Sunarto, 2007) ada tiga jenis landasan kerja statistic meliputi :

  1. Variasi. Didasarkan atas kenyataan bahwa seorang peneliti atau penyelidik selalu menghadapi persoalan dan gejala yang bermacam-macam (variasi) baik dalam bentuk tingkatan dan jenisnya 
  1. Reduksi, Hanya sebagian dan seluruh kejadian yang berhak diteliti (sampling)
  1. Generalisasi. Sekalipun penelitian dilakukan terhadap sebagain atau seluruh kejadian yang hendak diteliti, namun kesimpulan dan penelitian ini akan diperuntukkan bagi keseluruhan kejadian atau gejala yang diambil.

Referensi :Riduwan dan Sunarto. 2007. Pengantar Statistika. Bandung : Alvabeta

Tidak ada komentar:

Posting Komentar